Tag Archives: Banjarmasin

Bank Kalsel Raih Piagam Penghargaan pada BAZNAS Award 2025

Banjarmasin, koranpelita.net PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Selatan (Bank Kalsel) kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih Piagam Penghargaan pada BAZNAS Award 2025. Penghargaan ini diberikan sebagai apresiasi atas kontribusi Bank Kalsel dalam mendukung program pengumpulan zakat, infak, dan sedekah (ZIS) melalui Unit Pengumpul Zakat (UPZ) yang dikelola secara profesional dan …

Read More »

Hadiri Pelantikan Pj Sekdaprov Kalsel, Supian HK : Sekda Berperan Sebagai Motor Penggerak Birokrasi

Banjarmasin, koranpelita.net Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) H Supian HK bersama Istri Hj Farida Supian HK menghadiri Pelantikan Pejabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalsel di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin, Rabu (5/3/2025). Pejabat pelaksana harian (Plh) M Syarifuddin yang sebelumnya juga merangkap Pj Bupati Tapin, hari ini resmi dilantik …

Read More »

Pansus II Mulai Bahas Raperda Penyelenggaraan Penanaman Modal, H Jahrian : Agar Investor Tertarik Ber-Investasi

Banjarmasin, koranpelita.net Panitia khusus (Pansus) II DPRD Kalsel, mulai membahas Rancangan Peraturan daerah (Raperda) Penyelenggaraan Penanaman Modal, bersama instansi terkait, di Banjarmasin, Selasa (4/3/2025) Rapat pembahasan dipimpin Ketua Pansus H Jahrian, dan Wakil Ketua Komisi II, H Suripno Sumas, dihadiri  Biro Hukum dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu …

Read More »

DPRD Provinsi Kalsel Dorong Realisasi Pokir

Banjarmasin, koranpelita.net Komisi III Dewan DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melaksanakan rapat kerja bersama Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Kalsel di Lantai 4 Gedung B DPRD Provinsi Kalsel, Selasa (4/3/2025) pagi. Rapat dipimpin Wakil Ketua DPRD Kalsel, HM Alpiya Rakhman, didampingi Wakil Ketua Komisi III DPRD Kalsel, H Achmad …

Read More »

Komisi III DPRD Kalsel Gelar Rapat Kerja Bersama Jajaran Dinas PUPR, Bahas Paket Proyek Lanjutan

Banjarmasin, koranpelita.net Bahas program paket pembangunan lanjutan tahun 2024 yang akan dianggarkan kembali pada tahun 2025, Komisi III DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar rapat kerja bersama Bidang Cipta Karya Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) di ruang rapat Komisi III DPRD Kalsel, di Banjarmasin, Senin (3/3/2025). Rapat dipimpin …

Read More »

Sosialisasi Perda Ketentraman Umum, Ilham Nor : Komitmen Pemerintah Daerah Ciptakan Lingkungan Yang Aman

Banjarmasin, koranpelita.net Sekretaris Komisi I DPRD Provinsi Kalimantan Selatan, Ilham Nor, S T, melaksanakan sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 6 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Ketentraman Umum dan Perlindungan Masyarakat di Kecamatan Kertak Hanyar, Kabupaten Banjar, Minggu (2/3/2025). Dalam kesempatan itu Ilham Nor menyampaikan bahwa Perda ini hadir sebagai bentuk komitmen …

Read More »

Tabungan Banua Rencana, Solusi Cerdas Untuk Wujudkan Impian Anda bersama Bank Kalsel

Banjarmasin, koranpelita.net Bank Kalsel memperkenalkan Tabungan Banua Rencana, sebagai solusi tabungan jangka panjang yang dirancang khusus untuk membantu Anda merencanakan dan mewujudkan berbagai impian hidup. Dengan fasilitas yang nyaman, aman dan menguntungkan, Tabungan Banua Rencana memberikan kemudahan bagi Anda untuk mencapai tujuan finansial seperti biaya pendidikan, membeli rumah, dana pensiun, ibadah, …

Read More »

Tanpa Kartu, Bisa Tarik Mudah Bank Kalsel di Indomaret

Banjarmasin, koranpelita.net Sekarang tidak perlu takut lagi apabila ketinggalan kartu Bank Kalsel ataupun ATM jauh dari tempat tinggal. Bank Kalsel Mobile sudah terdapat fitur baru bisa tarik tunai tanpa kartu melalui Indomaret seluruh Indonesia, Berikut langkah- langkahnya; Pertama, Buka Bank Kalsel mobile yang sudah diaktifkan. kedua, Pilih menu tarik tunai. …

Read More »

Promo QRIS Bank Kalsel, UMKM Bebas Potongan MDR

Banjarmasin, koranpelita.net Bank Kalsel kembali menunjukkan komitmennya untuk mendukung perkembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dengan memberikan kemudahan transaksi non-tunai. Diawal 2025, Bank Kalsel meluncurkan promo menarik khusus untuk QRIS Merchant Bank Kalsel kategori usaha mikro, dengan bebas potongan MDR hingga 0% untuk transaksi sampai dengan Rp500.000. Dengan promo …

Read More »