Tag Archives: Banjarmasin

Pansus II DPRD Kalsel Apresiasi Mitra Kerja Atas Capaian Kinerja Tahun 2024

Banjarmasin, koranpelita.net Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mengelar pertemuan bersama sejumlah SKPD, Selasa (8/4/2025). Pertemuan bersama 14 mitra kerjanya ini, membahas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Kepala Daerah Tahun Anggaran 2024, yang berfokus pada sektor keuangan daerah. Ketua Pansus II, Firman Yusi, mengungkapkan, rapat kali ini dibagi …

Read More »

Bank Kalsel Ajak Kenali Ciri-ciri Penipuan Undian Berhadiah

Banjarmasin, koranpelita.net Bank Kalsel mengingatkan Masyarakat agar jangan mudah tergiur! Kenali ciri-ciri penipuan undian berhadiah berikut ini. * Syarat tidak masuk akal * Link mencurigakan * Tampilan promo tidak resmi * Pengumuman & klaim hadiah mendadak * Selalu pastikan informasi berasal dari sumber resmi dan jangan pernah membagikan data pribadi atau …

Read More »

Bank Kalsel Ingatkan Masyarakat Jangan Beri Hadiah, Bingkisan Maupun Bentuk Lainnya

Banjarmasin, koranpelita.net Dalam rangka penerapan prinsip Tata Kelola Perusahaan yang “baik” melalui pengendalian gratifikasi, Bank Kalsel menginformasikan dan mengingatkan kepada Nasabah dan seluruh jajaran Bank Kalsel, agar tidak memberikan hadiah, bingkisan, parcel atau hampers dalam bentuk apapun kepada Dewan Komisaris, Direksi, Dewan Pengawas Syariah, insan Bank Kalsel & seluruh Pegawai, termasuk …

Read More »

Bank Kalsel Buka Layanan Pembayaran Pensiunan pada 1 April 2025

Banjarmasin, koranpelita.net Bank Kalsel membuka layanan pembayaran pensiunan pada Selasa 1 April 2025, pukul 08.00 – 12.00 Wita. Ini jadwal khusus nasabah pensiunan Bank Kalsel: Tanggal: 1 April 2025. Waktu: pukul 08.00-12.00 Wita/selesai Di: Kantor Cabang Konvensional Imbauan Kepada Nasabah Pensiunan: Nasabah pensiunan Bank Kalsel diimbau agar lebih mengoptimalkan penggunaan layanan …

Read More »

Gubernur Puji Kinerja Positif Jajaran Bank Kalsel, Idealnya Tak Perlu Ada Penggantian Pejabat

Banjarmasin, koranpelita.net Secara tegas Gubernur Kalimantan Selatan, H Muhidin memuji kinerja positif jajaran direksi PT Bank Kalsel. Pujian tersebut dilontarkan Gubernur, lantaran capaian kinerja dan kontribusi Bank Kalsel kepada daerah mampu meningkatkan deviden hingga 18 persen lebih pada tahun 2024 ini. “Iya Alhamdulilah kinerja jajaran Direksi Bank Kalsel dibawah pimpinan …

Read More »

3 Mega Proyek Fokus Utama RPJMD Kalsel 2025-2029, Gubernur Akan Tuntaskan

Banjarmasin, koranpelita.net Tiga buah mega proyek yaitu, Jembatan Pulau Laut, Stadion Olahraga bertarap Internasional dan Jalan Poros tengah Tapin-Tabalong, jadi fokus utama yang ditetapkan eksekutif dan legislatif dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Tahun 2025-2029. Mega proyek tersebut diungkap Gubernur Kalsel, H Muhidin, usai menandatangani …

Read More »

Bank Kalsel Menuju Digitalisasi, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah Sekaligus Mitra Strategis Pembangunan Daerah

Banjarmasin, koranpelita.net Semarak merayakan usia ke 61, Bank Kalsel terus menegaskan komitmennya dalam mendukung pertumbuhan ekonomi Daerah dengan mengakselerasi transformasi digital. Sebagai bank kebanggaan Masyarakat Kalimantan Selatan, Bank Kalsel bukan hanya sekadar institusi keuangan, tetapi sebagai mitra strategis bagi pembangunan Daerah. Sejalan dengan perkembangan zaman, Bank Kalsel telah bertransformasi menjadi …

Read More »

Ikatan Isteri Pegawai Bank Kalsel, Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak Panti Asuhan Dalam Rangkaian HUT ke 61

Banjarmasin, koranpelita.net Dalam rangka memperingati Hari HUT Bank Kalsel ke 61, dan berbagi kebahagiaan serta mengingatkan akan makna berbagi dalam kehidupan bermasyarakat, Ikatan Istri Pegawai (IIP) Bank Kalsel melalui Unit Pengumpul Zakat (UPZ) memberikan bantuan kepada dua Panti Asuhan. Bantuan berupa sembako untuk kebutuhan sehari hari dan juga santunan secara …

Read More »