Pemerintahan

Komisi II DPRD Kalsel Perjuangkan BPR sebagai Penopang Ekonomi Rakyat

Jakarta, koranpelita.net Tantangan Bank Perkreditan Rakyat (BPR) sebagai penopang utama bagi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Banua menjadi perhatian Komisi II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Utamanya terkait penyertaan modal dan regulasi yang dinilai belum sepenuhnya berpihak kepada masyarakat kecil. Ketua Komisi II DPRD Provinsi Kalsel, Muhammad Yani …

Read More »

Kawal Percepatan Pembangunan Infrastruktur Strategis, Komisi III DPRD Kalsel Bahas Bersama BPJN di Jakarta

Jakarta, koranpelita.net Dalam menjalankan fungsi pengawasan dan pengawalan pembangunan, Komisi III DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menegaskan komitmennya memperjuangkan infrastruktur strategis yang dinanti masyarakat. Fokus utama adalah memastikan proyek jalan dan jembatan benar-benar terealisasi sehingga dapat meningkatkan konektivitas wilayah, memperlancar distribusi barang, dan mendukung kesejahteraan Banua. Memastikan itu, Komisi III …

Read More »

Pelajari Pengelolaan Program Kesra Komisi IV DPRD Kalsel Studi ke DPRD DKI

Jakarta, koranpelita.net Untuk mempelajari berbagai regulasi dan strategi pengelolaan program kesejahteraan rakyat, Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan kunjungan kerja (kunker) di DPRD Provinsi DKI Jakarta, Selasa (9/9/25). Fokus pembahasan meliputi administrasi kependudukan, pemberdayaan masyarakat, serta penataan wilayah yang telah diterapkan di ibu kota. Rombongan diterima Pejabat Sekretariat …

Read More »

Supian HK Terima Sertifikat Dari KPK RI,  Komitmen Kuat Dukung Pemberantasan Korupsi

Banjarmasin, koranpelita.net Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan, DR (HC) H Supian HK SH MH, menerima sertifikat, atas partisipasinya sebagai responden ahli dalam Survei Penilaian Integritas (SPI) 2025, dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI Penghargaan ini diberikan oleh Direktorat Monitoring Kedeputian Bidang Pencegahan dan Monitoring KPK RI, yang melaksanakan survei pada periode Agustus hingga …

Read More »

Gatriwara Kalsel Gelar Pertemuan Bahas Program Kerja

Banjarmasin, koranpelita.net Gabungan Istri Anggota Wakil Rakyat (Gatriwara) DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar pertemuan bersama anggota se-kabupaten/kota di Gedung B Lantai 4 DPRD Kalsel, Senin (8/9/25). Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali persaudaraan sekaligus membahas program kerja ke depan, agar gatriwara semakin solid dan bermanfaat bagi masyarakat. Ketua Gatriwara …

Read More »

Penuhi Janji, Unsur Pimpinan DPRD Sampaikan Tuntutan Massa Aliansi Rakyat Kalsel ke DPR RI

Jakarta, koranpelita.net Memenuhi janji untuk menyampaikan kepada DPR RI, tentang 7 tuntutan yang disampaikan “Aliansi Rakyat Kalsel Melawan” yang berunjukrasa kemarin, DPRD Kalsel dipimpin Ketua DPRD Kalsel, H Supian HK bersama unsur pimpinan DPRD Kalsel, bertandang ke Gedung DPR RI di Jakarta, Kamis (4/9/2025). Rombongan wakil rakyat Kalsel ini tiba …

Read More »

Helikopter H-145 PK-RGH Ditemukan, Ketua DPRD Kalsel, Sampaikan Duka Mendalam dan Berharap Semua Keluarga Tabah

Banjarbaru, koranpelita.net Duka mendalam kepada seluruh korban jiwa terhadap insiden Helikopter H-145 PK-RGH yang jatuh pada hari Senin 1 September 2025 kemarin, disampaikan Ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) H Supian HK, ditemui usai mengikuti konferensi pers yang digelar Badan Sar Nasional (Basarnas) gabungan yang dipimpin oleh Laksamana Pertama TNI Bramantyo …

Read More »

DPRD Kalsel Siap Kawal Perlindungan Laut Dari Destructive Fishing, Demi Menjaga Kelestarian Laut 

Banjarbaru, koranpelita.net Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) H Supian HK menegaskan pentingnya sinergi lintas sektor dalam upaya mencegah dan menanggulangi praktik destructive fishing yang dapat merusak ekosistem laut serta merugikan kehidupan nelayan. Hal itu disampaikannya saat menghadiri Focus Group Discussion (FGD) bertema “Sinergitas Penanganan Destructive Fishing dalam Rangka Menjaga …

Read More »

Aksi Ribuan Massa di Kalsel Berjalan Aman dan Kondusif, DPRD Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Banjarmasin, koranpelita.net Aksi unjukrasa ribuan massa Aliansi Rakyat Kalimantan Selatan (Kalsel) di DPRD Kalsel jalan Lambung Mangkurat Banjarmasin, Senin (1/9/2025) siang berjalan kondusif dan aman. Satuan polisi yang berjaga ditengah kerumunan massa pun tak membawa peralatan lengkap, seperti senjata, maupun armada rantis, dan hanya disiagakan dihalaman dibelakang gedung DPRD setempat. …

Read More »

Pelajari Regulasi Ketenagakerjaan dan Peningkatan SDM, Komisi IV DPRD Kalsel Kunjungi Disnakertrans Jabar

Bandung, koranpelita.net Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), H Gusti Iskandar Sukma Alamsyah, menegaskan pentingnya regulasi ketenagakerjaan dalam menangani berbagai persoalan pekerja maupun pengusaha. Hal itu disampaikannya saat memimpin kunjungan kerja Komisi IV ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Jawa Barat, Selasa (26/8/2025) Rombongan Komisi …

Read More »