Tanah Bumbu, koranpelita.net Komisi II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan kunjungan kerja dan monitoring ke Bank Kalsel Cabang Batulicin, Kabupaten Tanah Bumbu, Selasa (30/12/2025). Kunjungan dipimpin, Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, H Suripno Sumas, dan sejumlah anggota komisi II. Tujuan kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka pengawasan dan evaluasi …
Read More »
www.koranpelita.net Lugas dan Faktual