Banjarmasin, koranpelita.net Lebih satu bulan pasca disampaikan dalam ekspos hari anti korupsi Desember 2024 lalu hingga kini, perkembangan hasil penyelidikan kasus dugaan pembangunan lapangan tembak dikawasan lapangan golf milik Dinas Pemuda Olahraga Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) yang diperiksa oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) setempat, belum ada kejelasan. Kasi Penerangan Hukum (Kasi …
Read More »Hakim Tipikor Tolak Nota Keberatan Terdakwa Kasus OTT Proyek di Dinas PUPR Kalsel
Banjarmasin, koranpelita.net Sidang dengan agenda putusan sela atas adanya pasal dakwaan yang dinilai cacat formil oleh penasihat hukum terdakwa Sugeng Wahyudi dan Andi Susanto pada kasus gratifikasi proyek di Dinas PUPR Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali digelar di Pengadilan Negeri (PN) Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Banjarmasin, Kamis (9/1/2025). Sidang dipimpin Ketua …
Read More »Dukung Program Pertanian dan Tanaman Pangan, Kajati Lantik Satgas P3H
Banjarmasin, koranpelita.net Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kalimantan Selatan (Kalsel) Rina Virawati SH MH, melantik Satuan Tugas Pengamanan, Pendampingan dan Penegakan Hukum (Satgas P3H) Program Pengembangan Kawasan Pertanian Tanaman Pangan Kementrian Pertanian RI di Provinsi Kalimantan Selatan. Satgas P3H yang dilantik, di Aula Anjung Papadaan di Banjarmasin, Selasa (24/12/2024) hari ini …
Read More »Peredaran Narkotika di Kalsel Tinggi, BNNP Tidak Akan Menangkap Pengguna Narkotika, Karena Mereka Adalah Korban
Banjarmasin, koranpelita.net Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Selatan (Kalsel), Brigjen Pol Wisnu Andayana, mengakui, peredaran narkotika Kalsel cukup tinggi. Fakta itu terbukti dengan banyaknya pengungkapan yang dilakukan oleh aparat penegak hukum, baik Polda Kalsel maupun BNNP Kalsel. Saat press release akhir tahun di Kantor BNNP Kalsel, Banjarmasin, Selasa …
Read More »Komitmen Terus Ungkap Perkara Korupsi, Kejati Beberkan 31 Perkara dan Selamatkan Uang Negara Rp 18 Miliar Lebih
Banjarmasin, koranpelita.net Kejaksaan tinggi Kalimantan Selatan (Kalsel) berkomitmen akan terus meningkatkan kinerjanya dalam pengungkapan kasus korupsi. Hal itu diungkapkan Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kalsel, Rina Virawati SH MH, saat peringatan Hari Anti Korupsi se-Dunia (HARKODIA) tahun 2024, di Aula Kejati Kalsel di Banjarmasin, Senin (9/12/2024). didampingi Wakajati Kalsel, Yudi Triadi, …
Read More »Diduga Ada Korupsi Pembangunan Lapangan Tembak dan Lapangan Golf, Kejaksaan Periksa Sejumlah Pejabat Dispora
Banjarmasin, koranpelita.net Diduga ada korupsi dalam pembangunan Lapangan Golf Swargaloka dan Lapangan Tembak di Banjarbaru, Tim Penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalsel memanggil sejumlah pejabat Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalsel beberapa waktu lalu. Pemanggilan tersebut dibenarkan Kasi Penyidikan pada Asisten Pidana Khusus (Adpidsis) Kejati Kalsel Rizal Pradata SH, karena …
Read More »Polda Kalsel Ajukan Pemblokiran 1.453 Situs Judi Online dan Tetapkan 18 Tersangka
Banjarmasin, koranpelita.net Judi online salahsatu momok menakutkan, yang sudah menyasar hingga wilayah Kalimantan Selatan (Kalsel). Saat ini, banyak masyarakat tergiur permainan haram itu, sehingga kepolisian serius melakukan penindakan hukum. Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Kalsel Kombes Pol Aditya Gofur Siregar, melalui Kasubdit Siber Ditreskrimsus Polda Kalsel, Kompol Arif Mansyur …
Read More »Dukung Asta Cita Presiden Prabowo Subianto, Ditreskrimum Polda Kalsel Ungkap Kasus Perdagangan Orang
Banjarmasin, koranpelita.net Mendukung Program Asta Cita Presiden Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto, Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kalsel berhasil mengamankan 15 orang tersangka Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) 15 orang pelaku TPPO ini dari 13 laporan polisi yang ditindaklanjuti oleh petugas, berbagai modus ditawarkan kepada korban yang rata-rata berasal …
Read More »Lagi Polda Kalsel Musnahkan 79,3 Kg Sabu dan 63.847 Pil Ekstasi
Banjarbaru, koranpelita.net Lagi Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) memusnahkan 79,3 Kg sabu, 63.847 butir pil ekstasi, 5362,59 gram serbuk ekstasi dan 407,40 gram ganja, hasil tangkapan periode Bulan September-November 2024 Pemusnahan barang perusak moral ini dilaksanakan di Aula Polda Kalsel, Banjarbaru, Rabu (20/11/2024). Kapolda Kalsel Irjen Pol Winarto, didampingi Direktur Reserse …
Read More »Kejari Banjarmasin Buat Inovasi Baru”Ban Tahu Gass” Berbasis Website
Banjarmasin, koranpelita.net Kejaksaan Negeri Banjarmasin membuat inovasi baru dibidang perdata dan tata usaha negara (Datun), berbasis website yaitu Bantuan hukum Litigasi dan non litigasi (Ban Tahu Gass). Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Banjarmasin Dr Indah Laila, SH., MH, menyampaikan, website ini menyederhanakan proses permohonan bantuan hukum dari stakholder yang memohon bantuan …
Read More »
www.koranpelita.net Lugas dan Faktual